manusia tidak selalu menimbulkan pertikaian
manusia juga tidak selalu menjadi penyebab petaka
kami manusia tau bahwa kami mempunyai kewajiban
tapi kami juga mempunyai hak asasi manusia
jangan bedakan kami melalui kasta
ataupun melalui status harta
kami tidak ingin dipandang sebelah mata
karna kami memiliki hak sebagai manusia
manusia memang tempat kesalahan
manusia memang awal dari sebuah petaka
tapi kami manusia selalu memenuhi kewajiban
sebelum kami menuntut hak kami yaitu hak asasi manusia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar